Halo!
Apa kabar? Jadi, di sore yang sunyi ini, aku kebetulan membaca postingan dari Kak Kiky di Ky's Book Journal. Iyaps. Pada intinya sih, ada giveaway menanti kalau buat posting porgress update. Hihi. Oh, ya. Di awal, aku bilang kalau bakal menantang diriku di level middle. Akan tetapi, setelah melihat progress bacaanku yang lumayan *bangga, dong. Haha, aku berniat menaikkan level yang kuambil menjadi maniac. Hoho.
Jadi, berikut merupakan daftar + rekap dari buku bergenre romance Indonesia yang sudah kubaca sepanjang Februari-November 2016 *ternyata selama bulan Januari aku nggak baca novel romance Indonesia sama sekali. Lol!:
Februari
Dylan, I Love You - Stephanie Zen
Daun yang Jatuh Tak Pernah Membenci Angin - Tere Liye
Critical Eleven - Ika Natassa
Simple Lie - Nina Ardianti
With You - Christian Simamora dan Orizuka
Maret
2 - Donny Dhirgantoro
Nightfall - Robin Wijaya
April
Unspeakable Love - Ally Jane dan Kuro Hime
Juni
Interlude - Windry Ramadhina
Eiffel, Tolong! - Clio Freya
The Chronicles of Audy: 4R - Orizuka
From Paris to Eternity - Clio Freya
The Chronicles of Audy: 21 - Orizuka
Traces of Love - Clio Freya
Sunset Holiday - Nina Ardianti dan Mahir Pradana
Antologi Rasa - Ika Natassa
Juli
The Chronicles of Audy: 4/4 - Orizuka
Gloomy Gift - Rhein Fathia
Evergreen - Prisca Primasari
French Pink - Prisca Primasari
1/6 - Flazia
Daylight - Robin Wijaya
New York After The Rain - Vira Safitri
The Truth About Forever - Orizuka
Agustus
Pulang - Leila S. Chudori
Kastil Es dan Air Mancur yang Berdansa - Prisca Primasari
September
The Chronicles of Audy: O2 - Orizuka
Penari Kecil - Sari Safitri Mohan
Jump - Moemoe Rizal
Oktober
Memento - Wulan Dewatra
November
Dilwale - Vivie Hardika
Jadi, rentang dari bulan Januari/Februari-November 2016, aku berhasil membaca 31 buku romance Indonesia. Horay! Yaa, meskipun sempat mengalami fluktuasi, setidaknya aku berhasil membaca 31 buku tersebut beserta membuat review-nya.
Oh, ya. Sebenarnya aku sudah selesai membaca beberapa novel romance Indonesia. Tapi belum sempat ku-review. Berikut merupakan novel-novel yang belum sempat ku review:
Runaway Ran - Mia Arsjad
Fantasy - Novellina A.
Starlight - Dya Ragil
Sekian progress update-ku kali ini. Semoga ke depannya aku bisa jadi lebih baik. Hoho.